Makassar-daulatrakyat.id-Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Makassar, Andi Asminullah menghadiri Rapat Kerja Badan Pembentukan Peraturan Daerah DPRD Kota Makassar yang membahas perihal Penyampaian Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Kota Makassar Tahun Anggaran 2025.
Rapat ini dipimpin oleh Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin; Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham; Ketua DPRD Kota Makassar, Supratman; serta Wakil Ketua I DPRD Kota Makassar, Andi Suharmika.
Related posts:
Usai Terima Materi IST 1, Peserta Diklat Cakep Tahap II Luwu Utara Beraksi di Sekolah
Peringati HUT Kecamatan Suli Barat ke-18 Tahun Ribuan Warga Suli Barat Ikuti Fun Run 5K
Pj Gubernur Sulbar Pantau Pasar Tradisional Mamuju, Pastikan Harga Pangan Terjangkau
Ratusan Tenaga Kerja Konstruksi Ikuti Pembekalan Dan Uji Sertifikasi
Post Views: 26






















