
Luwu Utara, daulatrakyat. id — Personel Polsek Bone-Bone Polres Luwu Utara menggelar giat operasi Yustisi di Wilkum Polsek Bone-Bone, Selasa (16/02/21).
Dalam pelaksanaan tersebut di pimpin oleh Iptu Wayan Sudana dan dilaksanakan di Pasar Sentral Desa Patoloan Kecamatan, Bone-bone bersama Kepala Puskesmas Bone-Bone, Muharram SKM.
Iptu Wayan Sudana pada kesempatan tersebut memberikan Himbauan kepada Masyarakat tentang Aman dan Halalnya Vaksin COVID-19.
“Tetap mematuhi protokol kesehatan guna untuk mencegah penyebaran Covid 19 dengan cara menerapkan 5 M yakni, Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Tidak berkerumum dan Mengurangi Mobilitas,” himbau Wayan. (jal)
Related posts:
Sukseskan Program Polres Luwu Utara, Polsek Bone-Bone Laksanakan Penjemputan Anak Sekolah
Peringati HKG Ke 49, TP PKK Kabupaten Luwu Gelar Sosialisasi Parenting
Kecamatan Malangke Terima Penghargaan Keberhasilannya Dalam Percepatan Pelunasan PBB-P2 Tahun 2022.
Jelang Ramadhan, Muh. Saleh Pantau Harga Bahan Pokok
Post Views: 55





























