MAKASSAR.DAULATRAKYAT.ID.Komunitas Ibu Cerdas Indonesia (KICI) melakukan kunjungan ke Lorong Wisata Silves Lordubas Kelurahan Ballaparang, Senin (12/12/2022).
Kunjungan ini dalam rangka silahturahmi akbar dalam dan Luar Negeri. Di mana hadir langsung Ketua Umum KICI Hj. Ratih Sanggarwati bersama rombongan.
Pada kesempatan ini rombingan KICI disambut Sekretaris Camat Rappocini Rendra bersama Lurah Ballaparang Ryan N. P. Tarukallo, dan KICI Kota Makassar.
Ketua Umum KICI, Ratih Sanggarwati mengapresiasi potensi serta inovasi yang ada di Lorong Wisata Silves, salah satunya pengelolaan padi di lorong.
Dengan menggunakan google voice dan melakukan panen padi serta sistem barcode untuk mengetahui informasi yang ada di Lorong Wisata,” tutupnya.
Related posts:
Rayakan Anniversary All Member,Mercure Nexa Pettarani Makassar Apresiasi Pelanggannya
Kanwil Kemenkumham Sulsel Ikuti Rakernis Pelayanan Administrasi Hukum Umum di Bali
Rayakan 5 Tahun di Indonesia, JOOX Ajak Anak Muda Terus Dukung Musik Tanah Air
Hadirkan Simulasi Perhitungan via Website, Kalla Beton Permudah Konsumen Baru
Post Views: 72





















